DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 49 SURABAYA
Jl. Kutisari Indah
Selatan VI/2A Telp. (031) 8413898 SURABAYA
60291
urabaya,
26 September 2013
Nomor :
421/ /436.6.4.21.149/2013 Kepada
Lamp. :
- Yth. Bpk/Ibu Wali Murid
Kelas 7,8 dan 9
Hal :
Idul Adha Di
Tempat
Assalamu’alikum Wr.
Wb.
Dalam rangka meningkatkan ketaqwaan
kepada Tuhan YME dan mengamalkan ajaran agama islam, Panitia Idul Adha dan Osis
SMP Negeri 49 akan mengadakan kegiatan
Idul Adha tahun 1434H / 2013M di sekolah pada :
Hari :
Rabu
Tanggal : 16 Oktober 2013
Pukul :
7.00 – selesai
Acara :
Penyembelihan Hewan Qurban
Demi kelancaran kegiatan diatas, mohon
kesediaan bapak / ibu wali murid SMP Negeri 49 berkenan untuk menyumbangkan
dana minimal sebesar Rp. 25.000 ( Dua puluh lima ribu rupiah ) diserahkan
kepada Panitia Qurban kelas 7 kepada Bu Endang PWP, kelas 8 Bu Rina dan kelas 9
bu Rita paling akhir pada tanggal 10 Oktober 2013, bilamana bapak / ibu wali
murid berkenan menyumbangkan hewan ternak secara
pribadi, panitia Idul Qurban juga siap menerima dan menyalurkan. Demikian
pemberitahuan kami, atas perhatian dan kerjasamanya disampaikan terima kasih.
Mengetahui,
a.n
Kepala SMP Negeri 49 Surabaya Panitia
Idul Adha
ARIA DAMAR,
S.Pd Drs. SAMALI
NIP. 196503301988031007 NIP. 19590323
198803 1 007
============================== Potong disini =============================
Nama :
....................................................................................................
Kelas : ...................................................................................................
Jumlah Infaq : Rp. ...............................
Sapi / Kambing : .......... ekor
Surabaya,
....................................
Orang Tua / Wali Murid